Category: Wakil Bupati
Penyelenggaraan Pemerintahan Kabupaten Gowa Diharap Jadi Terbaik di Tingkat Nasional
Humas Gowa——Penyelenggaraan pemerintahan di Kabupaten Gowa telah berjalan sesuai dengan semangat perubahan, berdasarkan paradigma baru yang berkembang yaitu penyelenggaraan pemerintahan yang berazaskan efisiensi, efektivitas, transparansi dan akuntabilitas. Hal ini disampaikan
Read MoreWabup Gowa Harap SPAM Mamminasata Dapat Penuhi Kebutuhan Air Bersih Masyarakat Gowa
Humas Gowa—–Wakil Bupati Gowa, H Abd Rauf Malaganni berharap pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional Mamminasata mampu memenuhi kebutuhan air bersih bagi masyarakat Kabupaten Gowa. Hal tersebut diungkapkan usai
Read MoreGowa Siap Laksanakan Vaksinasi Covid-19
Humas Gowa—–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) siap menyukseskan pelaksanaan vaksinasi sebagai upaya penanganan pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Indonesia termasuk Kabupaten Gowa. Hal ini disampaikan oleh Wakil Bupati Gowa, H
Read MoreWabup Gowa Harap ASN Tidak Tambah Libur
Humas Gowa—-Wakil Bupati Gowa, H Abd Rauf Malaganni kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor-Kantor Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa, Rabu (30/12). Ia mengatakan, sidak
Read MorePasca Libur Natal, Wakil Bupati Gowa Sidak Kehadiran ASN
Humas Gowa—–Wakil Bupati Gowa, H Abd Rauf Malaganni melakukan inspeksi mendadak atau sidak ke kantor-kantor Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lingkup Pemerintah Kabupaten Gowa, Senin (28/12). Kepala Badan Kepegawaian dan
Read MoreWakil Bupati Gowa Harap Tidak Ada Cluster Baru Penyebaran Covid-19 Perayaan Natal dan Tahun Baru
Humas Gowa—-Wakil Bupati Gowa, H. Abd Rauf Malaganni berharap tidak ada cluster baru penularan Covid-19 pada perayaan Natal dan Tahun Baru khusus di wilayah Kabupaten Gowa. Hal ini disampaikannya saat
Read MoreWabup Gowa Mengikuti Peringatan HBN ke-72 Tahun Secara Virtual
Humas Gowa—–Wakil Bupati Gowa, Abd Rauf Malaganni didampingi Kasatpol PP, Alimuddin Tiro, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Mappasomba, dan Kepala BPBD Ikhsan Parawansah mengikuti Peringatan Hari Bela Negara (HBN)
Read MorePeringati Hari Infanteri, Pemkab Gowa dan TNI-Polri Bersihkan Sungai Jeneberang
Humas Gowa——Dalam rangka Peringatan Hari Infanteri Ke-72 Tahun, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa bersama TNI-Polri dan masyarakat sekitar lakukan Karya Bakti membersihkan enceng gondok di bantaran Sungai Jeneberang. Kegiatan yang dipelopori
Read MorePemkab Gowa Kumpulkan 126 Kantong Darah
Humas Gowa—-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa berhasil mengumpulkan sebanyak 126 kantong darah pada kegiatan aksi donor darah yang digelar di Baruga Karaeng Galesong, Kantor Bupati Gowa, Selasa (15/12). “Alhamdulillah hari ini
Read MoreJelang Pilkada 2020, Wabup Gowa Pimpinan Rapat Tim Teknis Forkopimda
Humas Gowa—-Wakil Bupati Gowa, H Abd Rauf Malaganni Kr Kio memimpin rapat rutin Tim Teknis Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) Kabupaten Gowa di Ruang Rapat Wakil Bupati Gowa, Sabtu (5/12).
Read More